Kuku-Kube trick

kuku-kube adalah website game sederhana untuk mencari perbedaan warna, karena jenuh ngoding, timbul lah ide iseng untuk dapet nilai tinggi di website ini, kalo main jujur nilai ku cuma 14…

tau website ini dari temen yang share link nya dari sosmed.

oke langsung ja, seperti trick pada Kumpul Bagi Bulk download, disini perlu gunakan fitur console di browser

1. Buka website game kuku-kube http://www.kuku-kube.com/

 

2. buka console, bisa dengan klik kanan -> trus pilih inspect element.

 

3. klik start di game tersebut, kemudian balik ke console, trus paste script dibawah ini, dan tekan enter, gamenya bakalan jalan sendiri.

setInterval(function(){
	var spans = $('#box span');
	var first = spans.first().css('backgroundColor');
	var result = false;
	var firstCount = spans.filter(function() {
		return $(this).css('backgroundColor') == first;
	}).length;
	if(firstCount == 1) {
		spans.filter(function() {
			return $(this).css('backgroundColor') == first;
		}).click();
	} else {
		spans.filter(function() {
			return $(this).css('backgroundColor') !== first;
		}).click();
	}
}, 500);

 

Update:
sekarang ada versi 2 yang pake iframe http://kukukube2.com/ code diatas mungkin tidak berfungsi di versi 2, Good job Dev 🙂

Seorang Web Developer di Denpasar Bali. Nulis blog hanya sekedar iseng dan berbagi pengalaman.

Eksplorasi konten lain dari Kadek Jayak

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca

Exit mobile version